Ujian Praktek Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2024-2025

DKV SMKN Cerme Gresik

Tabel Jadwal Kegiatan Asessment Akhir Semester Tahun Pelajaran 2024-2025 

Kelas Tanggal Uji Praktek Penguji 1 Penguji 2
X DKV 1, 2 25-26 November 2024 Desain Sa'dulloh Halim, S.Kom Didik Akhmadi, S.Kom
X DKV 1, 2 28 November 2024 Printing Sa'dulloh Halim, S.Kom Didik Akhmadi, S.Kom
XI DKV 1, 2 25 November 2024 PIN dan Presentasi Ellya Fauzia, S.Sos.,M.Pd Sutrisno, S.Pd.,M.Si
XII DKV 1 2 Desember 2024 Poster dan Flyer ILM Didik Akhmadi, S.Kom -
XII DKV 2 3 Desember 2024 Poster dan Flyer ILM Didik Akhmadi, S.Kom -
Rincian kegiatan Ujian Praktek adalah sebagai berikut :

Kelas XII :

Koordinator : 
  • Didik Akhmadi, S.Kom
Membuat Poster dan Flyer materi ILM dengan ketentuan sebagai berikut :
  • Poster dikerjakan di sekolah
  • Ukuran A3
  • Materi sudah diupload di Gdrive/USB
  • Satu kelompok satu Poster dan satu Flyer
  • Flyer silahkan dikerjakan dirumah
  • Poster dikerjakan secara Estafet di Lab Komputer DKV lt.2
  • masing-masing anggota kelompok mengerjakan selama 30 menit. Maksimal 2 kali putaran
  • di dalam ruang pengerjaan hanya ada 1 siswa setiap anggota kelompok
  • Finishing Photoshop/Corel/Ai (wajib ada unsur penggunaan salah satu software tersebut)
  • Sebelum Ujian, disediakan waktu 30 menit untuk menyiapkan bahan (downlod/mengCopy)
  • Masing-masing kelompok hanya diberi kesempatan 1 kali print. Jika ada kesalahan, wajib mengganti kertas Glossy A3 seharga Rp. 3000,-  
Pengumpulan Flyer dan Poster disini (buar folder sesuai judul ILM)

Kelas XI :

Koordinator : 
  • Sutrisno, S.Pd.,M.Si
  • Ellya Fauzia, S.Sos.,M.Pd
Membuat PIN dengan ketentuan sebagai berikut :
  • Pin di kerjakan disekolah
  • Ukuran 5,8 cm
  • Pengerjaan di lakukan Individu
  • Design Pin dikerjakan sesuai tema yang telah diberikan 
  • Pin diprint dan dicetak di Sekolah
  • ⁠Setelah pengerjaan Di presentasikan Hasil Pin yang telah dibuat
  • Masing-masing siswa hanya diberikan kesempatan satu kali cetak, apabila ada kesalahan/kegagalan pin dapat mengulang dengan membayar bahan pin sendiri seharga Rp. 3.000,-
Kelas X :

Koordinator : 
  • Sa'dulloh Halim, S.Kom
Branding Produk. Dengan ketentuan sebagai berikut :

  • Membuat Poster dan Packaging
  • Ukuran Poster A4, Packaging Menyesuaikan produknya
  • Tanggal 25 Nop 2024 Desain Poster
  • Tanggal 26 Nop 2024 Desain Packaging
  • Tanggal 28 Nop 2024 Printing dan Pengumpulan Poster dan Packaging untuk di nilai oleh penguji
  • Hasil Desain Poster dan Packaging di kumpulkan di Googledrive yang di sediakan pada saat itu juga, nama file sesuai nama dan No absen peserta
  • Tiap tiap Peserta di sediakan bahan cetak berupa Kertas A4 2 lembar.
Link Pengumpulan tugas Kelas X DKV :